Yang "Mulia" PPAI Se Kabupaten Malang
Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Menindak lanjuti permintaan dari Seksi Pendidikan Madrasah (Pendma) Kab. Malang, maka kami informasikan hal-hal sebagai berikut:
- Harap membuat rekapan data Guru MI yang ber-Sertifikat Pendidik sebagai Guru Kelas, yang ber-Ijazah S1 pada kecamatan binaannya masing-masing.
- Data tersebut dikumpulkan ke Seksi Pendidikan Madrasah (mas Rizal), paling akhir Jum'at, tanggal 20 September 2013.
- Data dikumpulkan berupa File dan Print Out (soft file and hard file)
- Form rekap yang dikumpulkan dapat di download WONTEN NGRIKI.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar